Monday, July 7, 2014

Pantang menyerah, walau foto dari "Low Angle"

   
      Pada hari Jumat (04/07) kemarin , Divisi workshop Studio-51 mengadakan workshop yang bertemakan foto stage. Disini, dibahas mengenai teknik, tips dan trik untuk teman - teman yang hobi foto di konser - konser dan panggung pentas agar hasil fotonya tetap bagus dan menarik.
           Workshop kali ini dibawakan oleh salah satu alumni dari Studio-51 yaitu kak Reza Adrianto Eshuis yang akrab dipanggil kak Rezap. Selain teori yang adi jelaskan, Kak Rezap juga membagi banyak pengalaman beliau menegnai foto stage. Dengan cara Kak Reza yang khas, membuat suasana workshop kali ini menjadi santai namun tetap tidak melupakan pelajaran penting nya. So, Jangan lupa untuk tetap mengikuti workshop yang diadakan oleh kami ya. 

Semakin banyak ilmu yang didapat, 
semakin istimewa karya yang dapat dihasilkan 

No comments:

Post a Comment